Kutai Timur
Pendidikan Daerah Terpencil Kutai Timur Jadi Fokus Utama DPRD
- Beberapa sekolah di Kutim sudah mulai memenuhi standar sarana-prasarana (sapras) yang ada. Namun, ia mengakui masih ada tantangan di sejumlah kecamatan yang belum memiliki fasilitas pendidikan yang memadai.

Bunga Citra
Author