Balikpapan
Penduduk Balikpapan Bertumbuh, Ini Strategi PTMB Penuhi Air Bersih
- PTMB juga tengah mengembangkan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) regional dengan memanfaatkan air dari Sungai Mahakam dan air curah. Langkah ini diharapkan dapat menjadi solusi jangka panjang untuk memenuhi kebutuhan air baku di Balikpapan.
Ferry Cahyanti
Author
Dirut PTMB Yudi Sharuddin paparkan Strategi PTMB Penuhi Air Bersih Warga Balikpapan (ibukotakini.com)
Adhitya Noviardi
Editor