Antrian Bbm Di Balikpapan

Atasi Antrean BBM, Pemkot Balikpapan Usulkan Dua Langkah Konkret ke Pertamina
Yang pertama adalah Pemkot meminta agar SPBU di Balikpapan dibuka selama 24 jam untuk sementara waktu hingga pasokan BBM benar-benar stabil.

Begini Solusi Pemkot Balikpapan dan Pertamina Patra Niaga Atasi Antrian BBM
Surat tersebut meminta penambahan minimal 15 unit SPBU baru yang diinvestasikan dan dikelola langsung oleh PT Pertamina (Persero) sebagai tahap pertama. Penambahan ini diminta karena investasi SPBU/Pertashop dari pihak swasta/masyarakat berjalan lambat dan kurang diminati.