Belanja Ke Pasar

Jelang Ramadan, Pertamina Group Ajak Wartawan Belanja ke Pasar Tradisional dan menyumbangkan ke Panti Asuhan, pada Jumat 1 April 2022
IBUKOTAKINI.COM - Tidak terasa bulan puasa akan segera tiba. Masyarakat pun sudah mulai mempersiapkan diri dengan membeli bahan pangan untuk sahur dan berbuka.